Langkah Mudah untuk Membuat Steak tempe yang Lezat
Anda sedang mencari inspirasi Resep Steak tempe Anti Gagal yang unik?, Resep Steak tempe, Enak Banget memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kamu. para netizen memang telah terbiasa menggunakan internet di gadget untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan wawasan. nah kali ini saya akan berbagi tutorial cara membuat Resep Steak tempe Anti Gagal untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Steak tempe yang enak harusnya sih memiliki aroma dan cita rasa yang bisa memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Steak tempe, pertama dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menyajikannya. Tak perlu pusing kalau hendak menyiapkan Steak tempe yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi sajian istimewa. Next adalah gambar berkaitan dengan Steak tempe yang bisa Anda jadikan ide.
Berikut ini ada beberapa tips dan trik praktis dalam mengolah Steak tempe yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Steak tempe menggunakan 14 bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk menyiapkan hidangannya.
Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam menyiapkan Steak tempe:
- 1 papan tempe
- 1 sdt garam
- 1 sdt kaldu jamur bubuk
- 1 sdt kecap manis
- 1/2 sdt lada
- 100 gr tepung tapioka
- 1 buah wortel iris panjang
- 1 buah kentang iris panjang
- 1 bks saus abc 75gr
- 1 siung bawang Bombay kecil
- 3 sdm air
- 1 sdm kecap asin
- 1 sdm gula pasir putih
- 1 sdm margarine
Langkah-langkah membuat Steak tempe
- Iris dadu tempe, kukus tempe, wortel dan kentang
- Hancurkan tempe, campurkan tepung tapioka, kecap, lada, garam dan kaldu jamur bubuk. Aduk hingga merata. Bentuk adonan menjadi bulat pipih, jangan terlalu tipis ya 😊
- Panaskan teflon, poleskan margarine kedalam teflon, masukkan adonan steak yg sudah dibentuk bulat menggunakan api kecil (supaya matang dan ga gosong)
- Angkat jika warna kecokelatan steak merata
- Cara membuat saus steak :
1. Iris tipis bawang Bombay, tumis menggunakan teflon bekas steak tadi yaa (gausah di tambah margarine lagi), tumis hingga layu aja, jangan sampe cokelat 😊
2. Masukkan saus, air, kecap asin dan gula pasir putih. Aduk sebentar, lalu diangkat 😊 - Cara plating (maaf ini aku minus bgt cara platingnya 😂) :
Letakkan steak diatas piring, siramkan saus dan letakkan wortel dan kentangnya, itu aku kasih mayonaise juga atasnya. Kalian bisa plating sebagus mungkin pokoknya.
NB : Itu adonan steaknya aku kasih kecap biar warna nya keliatan kaya daging beneran, soalnya kan ini steak tempe bukan daging 😊
Bagaimana? Gampang kan? Itulah cara menyiapkan Steak tempe yang bisa Anda lakukan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!