Bagaimana Membuat Steak Ayam Homemade yang Enak

Steak Ayam Homemade

Sedang mencari inspirasi Resep Steak Ayam Homemade yang Bisa Manjain Lidah yang unik?, Bagaimana Membuat Steak Ayam Homemade, Enak memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya kamu. masyarakat memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di ponsel untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan wawasan. dan kali ini saya akan membagikan tutorial cara menghidangkan Cara Gampang Membuat Steak Ayam Homemade, Menggugah Selera untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Steak Ayam Homemade yang enak harusnya sih mempunyai aroma dan cita rasa yang bisa memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Steak Ayam Homemade, pertama dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Tidak usah pusing jika ingin menyiapkan Steak Ayam Homemade yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa jadi suguhan spesial. Selanjutnya merupakan gambar mengenai Steak Ayam Homemade yang bisa kalian jadikan ide.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Steak Ayam Homemade adalah 10 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Di bawah ini ada beberapa cara mudah dan praktis dalam mengolah Steak Ayam Homemade yang siap dikreasikan. Anda bisa membuat Steak Ayam Homemade menggunakan 23 bahan dan 6 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.

Ceritanya kemarin pengin makan steak rame-rame bareng keluarga tapi yang murah meriah. Jadi, masak aja di rumah kolab bareng ibu dan adik, mumpung pada ngumpul. Alhamdulillah, semua kebagian... 😂
Ini resep buat 10 orang ya, kalau cuma sendiri atau berdua disesuaikan aja. Boleh banget kalo mau pakai sayuran segar, direbus sebentar aja, kemudian ditumis pakai minyak/ margarin/ butter sedikiiit aja. 🤗😍😍
#SemuaTentangIbu
#KekinianAlaIbu
#PejuangGoldenApron2
#GoldenApron2
#SatuResepSatuPohon
#TeamTrees

Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan untuk pembuatan Steak Ayam Homemade:

  1. 5 buah fillet dada ayam, masing-masing iris melintang jadi 2
  2. Sedikit minyak goreng untuk menumis
  3. Bumbu marinasi steak:
  4. 2 sdm saos tiram/secukupnya
  5. 1 sdm bubuk oregano/sesuai selera
  6. 1 sdm lada bubuk/sesuai selera
  7. 1 sdm garam/ sesuai selera
  8. Saus Barbeque:
  9. 1 bawang Bombay, iris
  10. 5-8 siung bawang putih, iris
  11. 5-7 lembar bayleaf/daun salam
  12. 250 gram saus barbeque siap pakai
  13. 3 sdm saus bulgogi (boleh skip)
  14. 1/2 sdt lada bubuk
  15. 1 sdt saus tiram
  16. 1 sdt bubuk oregano
  17. 50 ml air
  18. sesuai selera Garam
  19. Pelengkap:
  20. 1 kg Frenchfries/ kentang beku, diamkan hingga suhu ruang
  21. 500 gr mixed vegetable/sayuran beku, diamkan hingga suhu ruang
  22. Tambahan bumbu saat memanggang daging:
  23. 2-4 bawang putih iris tebal

Cara membuat Steak Ayam Homemade

  1. Siapkan bahan-bahan.
  2. Taburi dan lumuri secara merata ayam fillet dengan bumbu marinasi. Diamkan minimal 1/2 jam.
  3. Sementara itu, goreng kentang beku hingga matang, tiriskan. Lalu tumis sayuran beku dengan sedikit minyak hingga panas dan matang.
  4. Dengan sedikit minyak, mulailah meng-grill dada ayam fillet. Masukkan beberapa bawang putih iris untuk menambah rasa dan supaya harum. Jika satu sisi sudah matang, balik. Jika kedua sisi dirasa sudah matang, angkat. Lakukan hingga habis. Pastikan ayam sudah matang ya.
  5. Kemudian buatlah saus barbeque nya. Tumis bawang Bombay, bawang putih hingga matang dengan sedikit minyak hingga harum, tambahkan saus barbeque, saus bulgogi, saus tiram, bubuk oregano dan lada. Tambahkan sedikit air, biarkan mendidih. Tes rasa, tambahkan garam jika kurang asin.
  6. Siapkan daging steak ayam, kentang goreng dan sayuran. Tata di atas piring saji, siram dengan saus barbeque. Mmh... Yummy!

Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara membuat Steak Ayam Homemade yang bisa Anda lakukan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel